Mayjen TNI Dudung Abdurachman Resmi Jabat Pangkostrad

Mayjen TNI Dudung Abdurachman Resmi Jabat Pangkostrad

TNI AD

PK,.Jakarta. Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad), Jenderal TNI Andika Perkasa, memimpin acara serah terima jabatan  (Sertijab)  Perwira Tinggi (Pati) TNI AD diantaranya melantik Panglima Kostrad (Pangkostrad), bertempat di lantai dasar Gedung E Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad) Jakarta Pusat, Selasa (8/6/2021).

Mayjen TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., secara resmi dilantik sebagai Panglima Kostrad  menggantikan Letjen TNI Eko Margiyono, M.A., yang akan menjabat sebagai Kepala Staf Umum (Kasum) TNI. (Penkostrad).

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments