Prof. Terawan Agus Putranto:Pers Berintegritas Fondasi Utama Wujudkan Indonesia Emas 2025

Prof. Terawan Agus Putranto:Pers Berintegritas Fondasi Utama Wujudkan Indonesia Emas 2025

Jakarta,10/02/2025. Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) ke-79 yang digelar di Pekanbaru pada 7-9 Februari 2025 menjadi momentum penting bagi insan pers dalam memperkuat profesionalisme dan integritas jurnalistik. Demikian disampaikan Ketua Dewan Penasihat Forum Pemred Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) yang juga Penasihat Khusus Presiden Bidang Kesehatan,Letjen (Purn) Prof. Dr. dr. Terawan Agus Putranto,Sp.Rad (K), dalam […]

Lanjut Baca..
Kapal Speed IKSA Ekspress Terbalik di Sungai Temangga, Bawa 30 Orang Penumpang

Kapal Speed IKSA Ekspress Terbalik di Sungai Temangga, Bawa 30 Orang Penumpang

PK.Bulungan – Sebuah kapal speedboat, IKSA EKSPRESS, mengalami kecelakaan dan terbalik di perairan Sungai Temangga, Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara, pada Senin (10/2) sekitar pukul 13.30 WITA. Kapal yang berlayar dari Pulau Tias menuju Tanjung Selor itu dihantam gelombang kuat hingga kehilangan keseimbangan dan terbalik di koordinat 2°54’41.77″N 117°24’33.26″E. Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Tarakan menerima […]

Lanjut Baca..
Sinergi Positif Pengadilan Negeri Jakarta Timur dan Pokja PWI Menuju HPN 2025

Sinergi Positif Pengadilan Negeri Jakarta Timur dan Pokja PWI Menuju HPN 2025

Jakarta – Wakil Ketua Pengadilan Negeri Klas 1A Khusus Jakarta Timur, Darius Naftali, S.H., M.H menyampaikan dukungan penuh terhadap terselenggaranya Hari Pers Nasional (HPN) 2025, yang digelar di Pekanbaru, Riau, mulai hari ini, Kamis (6/2) hingga 9 Februari 2025. Dalam pertemuan bersama Pokja PWI Pengadilan dan Kejaksaan Negeri Jakarta Timur, pada hari ini Kamis (6/2), […]

Lanjut Baca..