Prof. Terawan Agus Putranto:Pers Berintegritas Fondasi Utama Wujudkan Indonesia Emas 2025
Jakarta,10/02/2025. Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) ke-79 yang digelar di Pekanbaru pada 7-9 Februari 2025 menjadi momentum penting bagi insan pers dalam memperkuat profesionalisme dan integritas jurnalistik. Demikian disampaikan Ketua Dewan Penasihat Forum Pemred Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) yang juga Penasihat Khusus Presiden Bidang Kesehatan,Letjen (Purn) Prof. Dr. dr. Terawan Agus Putranto,Sp.Rad (K), dalam […]
Lanjut Baca..